Belajar Mengenal Blog

Apa yang ada di pikiran anda jika mendengar kata-kata Blog ?Mungkin sebagian orang berpendapat kalau Blog itu sarana untuk menyalurkan hoby menulis, ada juga yang berpendapat blog itu bisa menjadi sarana bisnis mereka dll

Apa itu Notebook ?

Notebook atau sering juga disebut Laptop adalah sebuah komputer yang ukurannya diperkecil dengan tujuan dapat dibawa kemana-mana yang menggunakan Baterei sebagai sumber dayanya.

Apa Itu BlackBerry OS ?

Siapa yang tidak mengenal sistem operasi ini, apabila anda masih belum mengenal sistem operasi ini maka anda mungkin orang yang agak ketinggalan jaman.

Apa Itu Android ?

Di era serba modern ini banyak para pengguna telephon seluler menggunakan smartphone.

Sosial media adalah ?

sebuah media untuk bersosialisasi satu sama lain dan dilakukan secara online yang memungkinkan manusia untuk saling berinteraksi tanpa dibatasi ruang dan waktu.

Kamis, 24 Oktober 2013

Cara Mengubah Tampilan Windows 7 Menjadi Windows 8

Cara Mengubah Tampilan Windows 7 Menjadi Windows 8 - Windows 8 memang belum dirilis versi finalnya,akan tetapi Microsoft Corp. akan merilisnya pertengahan 2012 ini.Tampilan nya pun memang didesain berbeda dengan tampilan windows dari versi sebelumnya.

Bagi yang penasaran dengan tampilan windows 8,saya ada cara nya mengenai cara mengubah tampilan windows 7 menjadi windows 8.Cara mengubah tampilan windows 7 menjadi tampilan windows 8 tidak susah,pada postingan kali ini,saya akan memberikan tutorial yang mudah dipahami oleh pemula.

Baiklah,langsung saja kita mulai topik nya mengenai cara mengubah tampilan windows 7 menjadi windows 8.Sebelum kita mengubah tampilan windows 7.Ada beberapa hal yang harus kita persiapkan dalam mengubah tampilan windows 7 menjadi windows 8.

Hal hal yang harus diperhatikan sebelum mengubah tampilan windows 7 menjadi windows 8:
1.Komputer harus sudah terinstal FrameWork 4.Bagi yang belum ada FrameWork yang versi 4,bisa didownload disini

2.Back Up komputer terlebih dahulu,supaya kita bisa mengembalikan tampilan windows seperti semula,bagi yang belum tahu mengenai cara membuat backup komputer,silahkan baca postingan saya sebelumnya mengenai cara membuat BackUp dan Restore di Windows 7

Bila kedua hal diatas sudah kamu persiapkan,berikut tutorial mengani cara mengubah tampilan windows 7 menjadi windows 8.
1.Download progam windows 8 skin pack.
untuk 32 bit disini
untuk 64 bit disini
Dan pilih sesuai dengan besarnya bit OS windows 7 kamu
2.jika sudah selesai download.Klik kanan,dan run administrator windows 8 skin pack nya
3.Maka akan mucul tampilan seperti dibawah,lalu klik next
4. lalu ceklis,i accept the terms and the license aggrement, lalu klik next
5. kemudian uncheck make sweetIm my default browser search dan uncheck make Sweet im HomePage.Setelah itu klik next

6.Pastikan UXtheme patch,Extras,dan files tercentang semua
7.Tunggu Proses install selesai
8.Jika sudah selesai,Klik next lalu pilih reboot now dan klik finish
8.dan setelah komputer di restart,maka lihat lah perubahan yang terjadi pada tampilan boot screen nya,dan masih banyak lagi perubahan sehingga kelihatan seakan akan windows 8.
Maka tampilan desktop komputer akan menjadi seperti gambar dibawah
Tampilan windows explorer akan berubah menjadi seperti gambar dibawah
nah,untuk membuat tampilan desktop seperti gambar tadi,cara cukup dengan cara geser kurson mouse kamu kekanan desktop,lalu klik kiri,dan klik start
jika langkah langkah diatas telah kamu ikuti dengan benar,berarti kamu telah berhasil dalam cara mengubah tampilan windows 7 menjadi windows 8. Jika kamu ada masalah,silahkan bertanya dengan mengisi kotak komentar di bawah.

Sabtu, 19 Oktober 2013

Memodifikasi tampilan Facebook

 Facebook?? Ehhmm,, pasti bayangan anda update status, upload photo,dll. Tetapi yang saya bahas sekarang bukanlah cara update status dengan cepat maupun upload photo, tetapi buat para Facebooker yang biasanya online akan saya kasih tau bagaimana cara untuk mengganti background facebook dengan photo anda sendiri maupun gambar yang lainnya.

Oke, Sekarang saya akan share trik facebook yaitu bagaimana mengganti background dan font/teks facebook di Google Chrome (trik ini hanya bekerja di browser chrome), jika belum punya browser crhome silahkan install dulu. Langsung saja kita mulai gak usah basa-basi.

Sebenarnya aplikasi google chrome ini tidak hanya bisa untuk mengganti background dan font pada facebook saja, melainkan masih banyak juga fungsi-fungsi dari aplikasi fabulous for facebook anda bisa mengotak-atik sendiri.

Bagaimana yah caranya? Simple koq hanya sekejap mata anda sudah bisa mengganti dan mendesain facebook anda sendiri. Penasaran langsung saja Fabolous for facebook inilah yang anda gunakan untuk mengganti background, font, ataupun lainnya, kekurangannya hanya bisa digunakan di Google Chrome saja.


Berikut screenshoot facebook saya di browser chrome.



Ok ! bagi yang berminat langsung saja baca persiapan alat tempurnya dibawah :
  • Pertama-tama, silakan anda buka browser Chrome.
  • Install Ekstensi Fabulous for Facebook di Chrome, caranya klik garis-garis yang ada di pojok kanan atas Chrome (Menyesuaikan dan Mengontrol Google Chrome) > Klik menu Alat > Ekstensi, lebih jelasnya lihat yang dibawah, 



  • Kemudian klik Dapatkan Ekstensi Lainnya .
  • Maka akan terbuka halaman Ekstensi dari Google Chrome seperti berikut ini.
  • Pada kotak Seearch, silakan anda ketik Fabulous For Facebook kemudian tekan Enter.



  • Nah, berikut ini ekstensi Fabulous sudah muncul.
  • Klik tombol Tambah Ke Chrome.



  • Tunggulah beberapa saat sampai proses download selesai.
  • Apabila proses download telah selesai, maka akan muncul halaman baru Fabulous seperti gambar berikut ini.
  • Silakan anda klik tombol yang ditunjuk anak panah berikut ini.



  • Anda disuruh login ke dalam Facebook. 
  • Langsung saja login.



  • Selanjutnya, silakan anda klik toolbar Fabulous seperti gambar berikut ini.



  • Maka akan muncul kotak dialog dari Fabulous seperti berikut ini.
  • Oke sekarang saya akan bahas mengganti background facebook, silahkan aktifkan pengaturan Colorizer kemudian klik  tombol panah untuk membuka opsi pengaturannya. Perhatikan gambar dibawah untuk penjelasan. klik gambar untuk memperbesar.






Keterangan:
  1. Yang bertanda On berarti pengaturannya diaktifkan
  2. Ad Blocker, aktifkan jika ingin memyembunyikan iklan facebook.
  3. Notification Sentry, nada pemberitahuan, klik tombol panah untuk melihat pilihan nada.
  4. Font Styler, untuk mengubah font atau jenis teks, klik tanda panah untuk melihat opsi font
  5. Colorizer, untuk merubah background dan bar facebook, klik tombol panah untuk melihat opsi.
  6. Rounder, untuk merubah tampilan foto profil menjadi bulat.
  7. Cursor Change, untuk merubah icon mouse tetapi harus pada area facebook anda




Jika tidak mau repot, silakan klik link dibawah ini untuk langsung menuju ke Ekstensi Fabulous.






sumber : http://www.javacreativity.com

Cara Membuat Label menjadi Scroll

Buat sobat yang mempunyai banyak label mungkin akan direpotkan dengan label atau kategori yang memanjang kebawah .label yang memanjang seperti itu tentunya akan membuat sidebar blog menjadi tidak enak dipandang karena akan memanjang ke bawah ,oleh karena itu banyak blogger yang membuat labelnya dengan fungsi scroll. Label dengan fungsi scroll adalah label yang kedudukanya bisa di geser atau menyelinap kedalam .dengan menggunakan label dengan fungsi scroll ini label blog sobat tidak akan memanjang ke bawah..Sebagai contoh sobat bisa klik disini ,dan coba sobat perhatikan label blog tersebut . atau lihat gambar di bawah ini untuk melihat contohnya..



itu dia yang dinamakan Label Dengan Fungsi Scroll .Nah... jika sobat tertarik untuk membuat label seperti itu silakan sobat ikuti lankah-langkah Cara Membuat Label Dengan Fungsi Scroll dibawah ini .

Cara Membuat Label Dengan Fungsi Scroll

1.Login Ke blogger.

2.Klik Template.

3.Klik Edit HTML.

4.Selanjutnya cari kode di bawah ini . untuk memper mudah tekan Ctrl + F

<div expr:class='&quot;widget-content &quot; + data:display + &quot;-label-widget-content&quot;'>

5.Kemudian Copy dan paste Kode berikut Tepat dibawah kode tersebut.

<div style='overflow:auto; width:ancho; height:240px;'>

6.Selanjutnya cari kode dibawah ini.

</b:includable>

7.Jika sudah ketemu Copy dan pasti kode dibawah ini tepat diatasnya.

</div>

8.Klik SIMPAN TEMPLATE .

Catatan : Jika kode diatas tidak ketemu di blog sobat silakan cari kode <div class='widget-content'> . dan angka 240px yang berwarna merah diatas adalah tinggi label scroll-nya silakan sobat ganti sesuai dengan keinginan sobat.

Kamis, 17 Oktober 2013

Cara Membuat Search Engine Pada Blog



Anda pasti sudah tau search enginee kan, search engine tidak dapat dipisahkan dalam suatu blog, tujuannya pun buat mencari postingan dengan kata kunci, tapi bedanya yang saya akan jelaskan kali ini adalah cara membuat search engine buat mencari postingan yang ada di blog anda dengan menggunakan kata kunci, cara membuatnya pun sangat mudah dan tidak perlu ribet, nah jika anda ingin memasang silahkan ikuti langkah-langkahnya

langkah awal yang harus anda lakukan silahkan anda masuk ke akun blogger sobat, lalu klik opsi pilihan > lalu pilih tata letak > selanjutnya pilih Add Gadged > Pilih Html/javascript > lalu copy code di bawah ini di html/javascript tersebut



<form action="http://infoamalia.blogspot.com/search"
method="get"> <input class="textinput" name="q" size="30" type="text"/> <input value="search" class="buttonsubmit" name="submit" type="submit"/></form>


Simpan dan lihat hasilnya

Ganti tulisan yang berwarna merah dengan alamat blog anda
Ganti tulisan yang berwarna biru dengan ukuran yang ingin anda buat





sumber : bernardbilang.blogspot.com

Cara mengkonversi Video menggunakan Format Factory



Multimedia converter yang satu ini memang tidak usah diragukan lagi kemampuannya. Sebagai program gratis Format factory memiliki banyak fitur dan kegunaan. Seperti mengubah berbagai macam format file video seperti WMV, MKV, MPG, VOB, MOV, FLV, SWF, GIF, MP4, AVI, 3GP, RVMB, dan mobile device.
Format Factory juga bisa mengubah berbagai macam format file audio seperti MP3, WMV,FLAC, AAC, MMF, AMR, M4A, M4R, OGG, MP2, WAV, dan WavPack.Mengubah file picture juga bisa di kerjakan dengan Format Factory seperti JPG, PNG, ICO, BMP, GIF, TIF, PCX,dan TGA.
Keunggulan lain yang dimiliki oleh Format Factory adalah bisa merriping DVD menjadi video file,meripping music CD menjadi audio file,mengubah DVD/CD menjadi ISO/CSO,mengubah ISO menjadi CSO atau sebaliknya.
Fitur Video joiner dan Audio joiner juga menjadi keunggulan lain dari Format Factory.Dengan dilengkapi pilihan bahasa dan skin menjadikan Format Factory lebih menarik dan lebih mudah digunakan. Format factory bisa di download disini http://www.formatoz.com/

Kelebihan Format Factory :
1. Mendukung converting semua jenis format video, audio, picture.
2. Memperbaiki kerusakan file video dan audio.
3. Mengompre ukuran file multimedia.
4. Mendukung format file multimedia iphone dan ipod.
5. Mendukung konversi, zoom, rotasi semua file gambar.
6. DVD Ripper.
7. Mendukung 48 bahasa
Cara mengkonversi Video menggunakan Format Factory
1. Buka aplikasi format factory, Misalkan kita akan konversi file mp4 ke AVI, maka pilih tombol all to AVI
 

2. Pilih Add File

3. Pilih file yang akan di convert misalnya The Wang and Only – Nothin on you – Video Lucu berformatkan mp4, kemudian pilih Open

4. Pilih OK

5. Untuk memulai proses mengkonvert video pilih Start

6. Tunggu proses mengkonvert video sampai selesai

7. Untuk melihat hasil konversi, klik kanan pada file yang ada dalam list, kemudian pilih Open Output Folder.

8. Proses mengkonvert video telah selesai, untuk menjalankan video bisa menggunakan Video Player pada komputer anda


terima kasih telah berkunjung . . .

Minggu, 13 Oktober 2013

Membuat banner sendiri




Bagaimana jika sobat ingin memasang banner atau gambar sendiri ke dalam blog sobat dan jika di klik akan menuju ke situs atau blog sobat yang lain? saya akan berikan contohnya berikut ini.

Saya punya gambar kecil dengan bentuk seperti ini : blog go blog

Bagaimana membuatnya menjadi banner yang mempunyai link didalamnya?
  • Upload gambar tersebut kedalam situs penyimpanan online, sobat bisa upload ke Photobucket atau Google Sites
  • Anggap saja sobat ingin menggunakan jasa Photobucket, pada halaman depan silahkan sobat klik Join Now It’s Free! untuk menjadi anggota image
  • Ikuti saja langkah-langkah pendaftarannya sampai selesai.
  • JIka sudah selesai register, klik login untuk masuk ke halaman utama Photobucket
  • Bagaimana cara upload gambarnya? pada bagian atas coba cari tulisan Upload images & videos, klik dan upload gambar yang sudah sobat siapkan. image
  • Setelah selesai upload gambar, kemudian sorot pada gambar tersebut dan klik yang HTML Code
    miscah
  • Sekarang copy paste saja dulu kedalam notepad, misalnya kode html untuk gambar yang saya upload ke Photobucket seperti ini :
    <a href="http://s643.photobucket.com/albums/uu155/miskahiper/?action=view&current=BANNER2.jpg" target="_blank"><img src="http://i643.photobucket.com/albums/uu155/miskahiper/BANNER2.jpg" border="0" alt="blogspot tutorial,blog,tips blogging"></a>
  • Hapus kode yang berwarna merah dan ganti dengan kode url blog sobat atau situs yang ingin sobat beri link, sehingga jadinya seperti dibawah ini :
    <a href=http://miscah.blogspot.com" target="_blank"><img src="http://i643.photobucket.com/albums/uu155/miskahiper/BANNER2.jpg" border="0" alt="blogspot tutorial,blog,tips blogging"></a>
  • Kode tersebutlah yang sekarang bisa sobat copy paste ke blog sobat.

Rabu, 09 Oktober 2013

Cara Memasang Logo Di Blogger

Cara Memasang Logo Di Blogger

Kali ini Sampul Ilmu menjelaskan sedikit Tentang Cara Memasang Logo Di Blogger Tapi Sebelumnya Sampul Ilmu Menjelaskan Sedikit Tentang Pengertian Blog, Pengertian Blog secara garis besar dapat dibedakan menjadi dua bagian, yaitu :

1. Blog Pribadi
Blog pribadi merupakan jenis blog yang paling sering anda jumpai, yang berfungsi sebagai catatan atau buku harian online seseorang. Dan blog pribadi tersebut merupakan jenis blog yang pertama kali muncul.

2. Blog Usaha
Blog usaha adalah blog yang berguna untuk melakukan komunikasi sebuah perusahaan dengan pelanggan atau konsumen, menawarkan jasa, atau informasi mengenai usaha yang sedang dijalankan. Blog usaha juga digunakan untuk keperluan penguatan merek, atau di fungsikan untuk layanan kepada masyarakat sebagai sarana promosi.

Setelah Anda Membuat Blog Pastinya Anda ingin Membuat blog anda Menjadi Menarik Dan indah agar para pengunjung blog anda merasa betah berlama-lama.
Pertama Yang Harus Dilakukan Adalah Memilih Template Blog Yang Menarik, untuk memilih template usahakan templatenya yang ringan.
Setelah Selesai melakukan lagkah diatas pastinya anda ingin template blog anda lebih menarik. dibawah ini adalah cara memasang gambar / logo anda di blog

1.Buat Terlebih Dahulu Gambar / Logo Blog Anda

2.Setelah Gambar/Logo Anda Telah Dibuat. Upload Gambar/Logo Anda di photobucket kemudian singup untuk membuat Acount Anda

3.Setelah itu Pada Menu Clik  Upload Masukan Gambar Yang Anda Telah Buat. Ini dimaksudkan untuk mendapatkan URL gambar Yang Telah Diupload. Caranya Clik Gambar Yang telah diupload maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini


4. Clik HTML code kemudian paste di Notped Atau MS.Word  Agar Lebih Mudah Untuk mengambil link gambar anda. Seperti Gambar Dibawah ini


Yang Berwarna Biru Adalah Alamat URL Gambar Yang Telah Diupload. Untuk Lebih Jelasnya Clik Gambar Tesebut.

5.Sekarang Waktunya Untuk Memasang Gambar/Logo Anda diblog.

6.Pilih Tata Letak Kemudian Tambah Gatged Pilih HTML/JavaScript.

Copy Code Dibawah Ini Untuk Menampilkan Gambar/Logo Di Sudut Kiri Atas



Copy Code Dibawah Ini Untuk Menampilkan Gambar/Logo Di Sudut Kanan Atas



Copy Code Dibawah Ini Untuk Menampilkan Gambar/Logo Di Sudut Kiri Bawah



Copy Code Dibawah Ini Untuk Menampilkan Gambar/Logo Di Sudut Kanan Bawah



Pada Judul Biarkan Kosong Kemudian Paste Kode Diatas Ini Ke Konten Setelah Itu Save. Dan Lihat Blog Anda
Catatan Ganti URL ini "http://i1353.photobucket.com/albums/q662/Lembaran/Sampulilmu_zps4f704863.png" Dengan URL Gambar Anda
Semoga Bermanfaat

Referensi : Komunitas Blogger Indonesia

Cara Membuat Akun Whatsapp



Ada beberapa langkah Cara Membuat Akun Whatsapp berikut akan saya jelaskan langkah langkahnya
1. Download aplikasi tersebut di http://www.whatsapp.com/download/
2. Install aplikasi tersebut ke handphone anda.
3. Daftarkan nomor handphone anda tanpa menggunakan 0 atau format internasional karena aplikasi WhatsApp menggunakan nomor handphone anda untuk mendaftar anda dalam databasenya.
4. Aplikasi kemudian akan mengirimkan kode konfirmasi via SMS yang mengharuskan anda untuk mengisikan kode konfirmasi tersebut ke langkah selanjutnya. Setelah Anda mengkonfirmasi nomor handphone anda, anda siap untuk menggunakannya.
5. Aplikasi WhatsApp akan secara otomatis mendata phonebook untuk menunjukkan siapa-siapa saja yang sudah menggunakan WhatsApp. Untuk mengetahui siapa saja yang sudah masuk ke daftar, tekan pada tab contact. Mereka yang menggunakan WhatsApp akan memiliki status disamping nama mereka
Diposkan oleh Dhafy

Cara Mendaftar Dan Menggunakan Aplikasi WeChat



Wechat adalah aplikasi untuk chating via ponsel. Wechat sendiri saat ini sedang populer di kalangan remaja karena aplikasi Wechat ini memiliki fitur yang pastinya sangat menarik bagi para remaja yang menggunakan aplikasi ini.
we.jpg
Salah satu fitur yang ada di apalikasi ini antara lain seperti video chat, berbagi foto, hold-to-talk voice messaging, shake to find friends, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Aplikasi wechat ini juga tersedia diberbagai platform system operasi mobile seperti iOS, Android, Symbian, Windows Phone, dan BlackBerry.
Nah, bagi sobat yang saat ini belum tahu bagaimana cara begabung dan menggunakan aplikasi ini, berikut beberapa cara daftar dan menggunakan aplikasi Wechat. Tapi sebelum mendaftar di layanan wechat ini sebaiknya download dulu aplikasinya, bisa langsung ke situs resminya atau bisa langsung KLIK DISINI, sesuaikan juga dengan tipe ponselmu. Untuk nokia java bisa didownload DISINI. Jika sudah di download kemudian install di ponsel. Setelah terinstal berarti sudah siap untuk mendaftar di layanan Wechat ini.
Ada dua cara untuk mendaftar di Wechat, dengan menggunaka nomor ponsel atau bisa juga dengan menggunakan akun facebook.
Cara mendaftar dengan nomor ponsel caranya buka aplikasi wechat kemudian pilih “sign up with phone number” Kemudian masukan nomor ponsel, nanti akan ada sms konfirmasi. Masukan kode sms tadi ke aplikasi wechat. Sampai disini berarti sudah berhasil membuat akun wechat.
Untuk cara yang kedua dengan menggunakan akun facebook, Cara ini lebih mudah hanya dengan memasukan username dan pasword facebook.
Dan untuk cara menggunakannya silahkan lihat beberapa fiturnya di bawah ini:
ID WeChat
Mungkin kalau BlackBerry Messenger memiliki PIN, WeChat juga memiliki hal yang sama yaitu WeChat ID. WeChat ID ini berbentuk angka panjang, tapi kita bisa merubahnya dengan karakter sesuai dengan yang kita inginkan. Tapi WeChat ID ini hanya bisa diganti sekali saja. Pastikan sudah menemukan ID yang tepat. Cara merubahnya juga cukup mudah, jalankan aplikasi WeChat, masuk ke menu “Setting MyWebChat ID Account” lalu masukkan ID yang dikehendaki.
Menambah kontak WeChat
Cara menambah kontak atau add friends weChat, buka aplikasi weChat dan pilih menu “Social add” lalu pilih “Contacts”.
Cara lain menambah teman weChat adalah dengan bertukar weChat ID, setelah kita tahu ID weChat teman, kita bisa memasukkannya dengan memilih menu “Add by ID”. Cara yang lain lagi adalah dengan bertukar nomor telepon atau bisa juga mencari lewat teman facebook. Kita bisa menambah kontak weChat dengan akun teman facebook jika teman facebook kita sudah menggunakan weChat.
Voice Messaging
Fitur ini seperti walkie talkie dan caranya pun semudah menggunakan walkie talkie, yaitu pada saat chatting, tekan gambar not nada di sebelah kiri bawah lalu tekan “Hold to Talk” dan tahan tombol ini sambil mengucapkan pesan. Lepaskan tombol untuk mengirim pesan suara ini secara otomatis.
Emoticon
Tidak seperti BlackBerry Messenger yang emoticon-nya sudah kuno, weChat menyediakan emoticon baru, lucu, dan unik. Kita juga dapat menambah emoticon kita dan melihat emoticon terbaru yang keluar, bahkan ada emoticon Gangnam Style yang tentunya akan membuat kegiatan chatting menjadi lebih seru. Cara menampilkannya adalah dengan menekan tombol “smiley” di sebelah kolom chat teks, maka menu emoticon akan keluar.
Group Chat
Seperti aplikasi chatting yang lainnya, weChat juga menyediakan fitur grup chat atau chatting dalam satu ruangan chat. Caranya dengan menekan tombol “Chat” lalu tekan tombol tongkat sihir di pojok kanan atas layar.
Itulah sedikit cara menggunakan dan mendaftar aplikasi Wechat.
Semoga membantu . .
by Juvit Revant on 09:56 AM, 29-Mar-13

Membuat Desain Template Kaos Sendiri dengan CorelDRAW

Mungkin para sahabat Corelovers ada yang mau bisnis kaos?... untuk preview atau memajang desain-desain sampeyan pada gambar kaos lebih asik mendesain template sendiri dengan CorelDRAW disamping unik jelas ada kepuasan tersendiri, sebagai contoh lihat pada gambar dibawah ini merupakan template kaos yang diolah dengan CorelDRAW yang gambarnya merupakan redesain dari desain kaos milik  Mr. Cid Bareto;
Untuk membuatnya tidak ada yang baru tentang tool perintah yang digunakan cukup menggunakan Bezier tool (yang masih belum paham tentang Bezier tool bisa lihat disini) dan beberapa Effek seperti Transparent tool dan Drop Shadow;
Langkahnya sebagai berikut;
1. Buat model kaos sesuai dengan inspirasi MasBro sekalian, tentu saja menggunakan Bezier tool, pakai Pen tool juga boleh atau kalau sampeyan kurang canggih bisa pakai Freehand tool trus diedit dengan Shape tool di Toolbox;
2. Selanjutnya kita ciptakan pola lekuk-lekuk pada kaos juga menggunakan Bezier tool, kreasikan sendiri sesuai dengan inspirasi yang sampeyan dapat dari ngelamun beberapa saat yang lalu;
3. Apabila dirasa ada yang kurang pas gitu, kita bisa mengedit menggunakan Shape tool letaknya di Toolbox;
4. Langkah selanjutnya untuk pewarnaan, lagi-lagi sesuaikan dengan inspirasi MasBro sekalian dan cari pilihan warna pada Color Palette yang letakknya di bagian kanan area CorelDRAW, dan atur gelap terang menggunakan menu Transparency tool yang letaknya di Toolbox;
5. Agar terkesan unik beri juga efek bayangan menggunakan menu Drop Shadow yang letaknya juga di Toolbox;
6. Langkah terakhir letakkan desain sampeyan pada template kaos yang sudah kita buat, kalau pada sisi belakang juga ada gambar desainnya, kita buat template kaos sisi bagian belakang hanya dengan Mirror pada desain template tadi dan hanya merubah pada bagian atasnya saja agar terkesan tampak kaos dari belakang;
Setelah selesai pajang di Facebook atau kalau punya Blog langsung aja pasang untuk dipromosikan, o..iya jangan lupa diberi Watermark biar gak bisa di bajak orang lain desain MasBro sekalian;
Demikian, mudah bukan?.... selamat mencoba dan yang mau Vector Gambar Template Kaos diatas bisa sedot dibawah ini;

Sabtu, 05 Oktober 2013

Cara Mengetahui URL Gambar Dengan Mudah


Selamat siang sobat blogger... baru pulang sekolah udah di suruh buat postingan sama teman saya, yah... terpaksa saya harus buat postingan, padahal saya harus ngedit blog supaya terlihat rapi dan bagus. Tapi nggak papa lah... sekalian nambah jumlah postingan di blog saya hehehe... Ok kali ini saya akan share tentang Cara Mengetahui URL Gambar Dengan Mudah. Langsung saja kita lihat tutorialnya di bawah ini.
  • Pertama, Login dulu ke Blogger.
  • Lalu Pilih Entri Baru
  • Setelah itu klik icon Insert Image.
  • Pilih gambar yang ingin sobat upload
  • Setelah gambar terupload, Klik Tab HTML
  • Pada Tab HTML akan muncul URL gambar yang telah sobat upload.
Klik gambar untuk melihat gambar dengan jelas.

Nah... mudah kan Cara Mengetahui URL Gambar Silahkan sobat praktekan cara tersebut dijamin mudah 100 % betul tidak....
Ok sekian dulu artikel saya kali ini, Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi para Blogger.

Cara Membuat Kotak Like FansPage Facebook pada Blog

Facebook Fan Page adalah salah satu cara terbaik untuk mempromosikan blog dan meningkatkan pengunjung. Facebook Like Box ini akan membantu pengunjung Anda untuk menjadi seorang pembaca reguler hanya dengan mengklik tombol Like. Dengan Facebook Like Box ini pembaca akan mendapatkan update artikel terbaru dari Facebooknya (ini lebih baik dari Email Newsletter). Setelah pada postingan saya sebelumnya membahas cara membuat Facebook Fan Page, kali ini akan saya berikan cara memasang Facebook Like Box di Blog Anda hanya dengan langkah yang mudah. Ikuti langkah berikut ini untuk memasang Like Box di blog.

Cara Membuat Facebook Like Box
  • Login dulu ke akun Facebook Anda
  • Klik link ini ==> Facebook Developers
  • Halaman yang tampil akan seperti ini, dan pada Facebook Page URL, Anda masukkan URL Facebook page blog Anda.
facebook like box
  • Untuk seterusnya Anda bisa sesuaikan menurut keinginan Anda. Saya lebih suka menggunakan pengaturan seperti gambar di atas.
  • Setelah Anda setting, klik Get Code dan Anda akan mendapatkan 2 kode seperti gambar di bawah ini.
script facebook like box
Keterangan: Kode pertama dan kedua penempatannya berbeda.
Bagaimana Meletakkan Kode?
1. Masuk ke Blogger > Template

template blogger

2. Backup dulu template Anda jika perlu
3. Klik Edit HTML
4. Cari kode <body>, gunakan fitur search (Ctrl + F) untuk mempermudah pencarian
5. Masukkan kode pertama tepat di bawah kode <body>

facebook fan page

6. Lalu Save template Anda
7. Sekarang masuk ke Layout
layout blogger
8. Klik Add a Gadget > pilih HTML/JavaScript

html/javascript

9. Masukkan kode kedua di situ kemudian klik Save. Lalu letakkan di tempat yang Anda inginkan dengan cara drag dan drop.
10. Selesai
 Posted by Ishana Balaputra , 8:04 AM 

Cara Membuat Menu Drop Down Tanpa Edit Html




Buka Rahasia No 1 Cara Membuat Menu Drop Down Tanpa Edit Html
Tutorial Cara Membuat Menu Drop Down Tanpa Edit Html sudah banyak yang membuat,namun saya ikut ikutan membuat karena ada teman saya yang memintanya,sekaligus buat arsip saja.
Bagi yang masih belum mengerti apa itu Drop Down saya akan menjelaskan sedikit mengenai Menu Drop Down
Menu Drop Down adalah Menu link yang apabila disentuh dengan Mouse nanti akan ada menu link yang jatuh kebawah.Contohnya Nanti akan saya tampilkan di bawah tulisan ini.
Membuat Menu Drop Down juga bisa menambah peningkatan SEO Friendly Blog,karena dengan adanya menu Drop Down pengunjung blog anda akan lebih gampang mencari Informasi yang dia butuhkan.
Untuk Membuat menu Drop Down silahkan anda Copy Kode di bawah ini:


<style>
#menu
{
width: 100%;
margin: 0;
padding: 10px 0 0 0;
list-style: none;
background: #000000;
background: -moz-linear-gradient(#444, #000000);
background: -webkit-gradient(linear,left bottom,left top,color-stop(1, #111),color-stop(1, #444));
background: -webkit-linear-gradient(#444, #111);
background: -o-linear-gradient(#444, #111);
background: -ms-linear-gradient(#444, #111);
background: linear-gradient(#444, #111);
-moz-border-radius: 50px;
border-radius: 50px;
-moz-box-shadow: 0 2px 0px #9c9c9c;
-webkit-box-shadow: 0 2px 0px #9c9c9c;
box-shadow: 0 2px 0px #9c9c9c;
}
#menu li
{
float: left;
padding: 0 0 10px 0;
position: relative;
line-height: 0;
}
#menu a
{
float: left;
height: 25px;
padding: 0 25px;
color: #999;
text-transform: uppercase;
font: bold 12px/25px Arial, Helvetica;
text-decoration: none;
text-shadow: 0 1px 0 #000;
}
#menu li:hover > a
{
color: #fafafa;
}
*html #menu li a:hover /* IE6 */
{
color: #fafafa;
}
#menu li:hover > ul
{
display: block;
}
/* Sub-menu */
#menu ul
{
list-style: none;
margin: 0;
padding: 0;
display: none;
position: absolute;
top: 35px;
left: 0;
z-index: 99999;
background: #444;
background: -moz-linear-gradient(#444, #111);
background: -webkit-gradient(linear,left bottom,left top,color-stop(0, #111),color-stop(1, #444));
background: -webkit-linear-gradient(#444, #111);
background: -o-linear-gradient(#444, #111);
background: -ms-linear-gradient(#444, #111);
background: linear-gradient(#444, #111);
-moz-box-shadow: 0 0 2px rgba(255,255,255,.5);
-webkit-box-shadow: 0 0 2px rgba(255,255,255,.5);
box-shadow: 0 0 2px rgba(255,255,255,.5);
-moz-border-radius: 5px;
border-radius: 2px;
}
#menu ul ul
{
top: 0;
left: 150px;
}
#menu ul li
{
float: none;
margin: 0;
padding: 0;
display: block;
-moz-box-shadow: 0 1px 0 #111111, 0 2px 0 #777777;
-webkit-box-shadow: 0 1px 0 #111111, 0 2px 0 #777777;
box-shadow: 0 1px 0 #111111, 0 2px 0 #777777;
}
#menu ul li:last-child
{
-moz-box-shadow: none;
-webkit-box-shadow: none;
box-shadow: none;
}
#menu ul a
{
padding: 10px;
height: 10px;
width: 130px;
height: auto;
line-height: 1;
display: block;
white-space: nowrap;
float: none;
text-transform: none;
}
*html #menu ul a /* IE6 */
{
height: 10px;
}
*:first-child+html #menu ul a /* IE7 */
{
height: 10px;
}
#menu ul a:hover
{
background: #0186ba;
background: -moz-linear-gradient(#04acec, #0186ba);
background: -webkit-gradient(linear, left top, left bottom, from(#04acec), to(#0186ba));
background: -webkit-linear-gradient(#04acec, #0186ba);
background: -o-linear-gradient(#04acec, #0186ba);
background: -ms-linear-gradient(#04acec, #0186ba);
background: linear-gradient(#04acec, #0186ba);
}
#menu ul li:first-child > a
{
-moz-border-radius: 5px 5px 0 0;
border-radius: 5px 5px 0 0;
}
#menu ul li:first-child > a:after
{
content: '';
position: absolute;
left: 30px;
top: -8px;
width: 0;
height: 0;
border-left: 5px solid transparent;
border-right: 5px solid transparent;
border-bottom: 8px solid #444;
}
#menu ul ul li:first-child a:after
{
left: -8px;
top: 12px;
width: 0;
height: 0;
border-left: 0;
border-bottom: 5px solid transparent;
border-top: 5px solid transparent;
border-right: 8px solid #444;
}
#menu ul li:first-child a:hover:after
{
border-bottom-color: #04acec;
}
#menu ul ul li:first-child a:hover:after
{
border-right-color: #04acec;
border-bottom-color: transparent;
}

#menu ul li:last-child > a
{
-moz-border-radius: 0 0 5px 5px;
border-radius: 0 0 5px 5px;
}
/* Clear floated elements */
#menu:after
{
visibility: hidden;
display: block;
font-size: 0;
content: " ";
clear: both;
height: 0;
}
* html #menu { zoom: 1; } /* IE6 */
*:first-child+html #menu { zoom: 1; } /* IE7 */
</style>
<ul id="menu">
<li><a href='/'>Home</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='nofollow' target='_blank'>Drop menu</a>
<ul>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 1</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 2</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 4</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 5</a></li>
</ul>
</li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='nofollow' target='_blank'>Drop menu 2</a>
<ul>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 1</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 2</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3</a>
<ul>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3.1</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3.2</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3.3</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3.4</a></li>
</ul>
</li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 4</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 5</a></li>
</ul>
</li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='nofollow' target='_blank'>Drop menu 3</a>
<ul>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 1</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 2</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 3</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 4</a></li>
<li><a href='http://bukarahasia-no1.blogspot.com/' rel='dofollow' target='_blank'>Menu 5</a></li>
</ul></li></ul>


Setelah anda Copy silahkan anda masuk ke dasbor dan pilih >> Tata Letak dan pilih Tambah Gadget pilih  HTML/Java Scrip.lalu Paste Kode diatas.Lalu letakkan gadget HTML di tata letak header.Lalu simpan.
Untuk mengubah warna silahkan anda berkreasi sendiri.
Sekian Cara Membuat Menu Drop Down Tanpa Edit Html Semoga Cara Membuat Menu Drop Down Tanpa Edit Html ini bermanfaat.
NB: Link http://bukarahasia-no1.blogspot.com/ ganti dengan link anda dan biarkan satu link saja buat blog Buka Rahasia No 1
itupun kalau anda tidak pelit hehehehehehe..
Contoh Menu Drop Down


Kamis, 03 Oktober 2013

Tips Menjaga Komputer Agar Terbebas dari Virus


Dipublikasikan oleh on Apr 25, 2013 – 23:27 | 624 views
virus-komputerPlasa Gadget - Virus sampai saat ini masih saja seringkali menyerang komputer atau laptop. Tetapi Anda tidak perlu galau apalagi risau akan hal ini. Banyak hal mudah yang bisa Anda lakukan agar PC komputer terbebas dari virus berbahaya maupun virus yang menyerang kecepatan kerja komputer. Tindakan preventif sangat perlu untuk Anda lakukan. Agar komputer Anda terbebas dari progam berbahaya dan mengancam data file Anda, berikut cara mudah mencegah penyebaran virus di komputer maupun laptop Anda:
a. Pastikan Komputer Selalu Bersih
Bersih disini bukan hanya bersih dari segi perangkat lunaknya saja, tetapi juga kebersihan dari perangkat keras komputer sangat perlu untuk diperhatikan. Pastikan bagian komputer seperti mouse, keyboard, monitor, dan kipas pendingin komputer selalu dalam keadaan bersih. Penumpukan debu yang terjadi pada bagian-bagian komputer akan memperlambat kinerja komputer sehingga bisa saja memunculkan virus dari perangkat keras bukan perangkat lunak.
Agar komputer bisa bekerja dengan baik, kepastian kebersihan komputer atau laptop harus benar-benar terjaga. Bila perlu carilah informasi mengenai tips membersihkan komputer secara baik dan benar sehingga dengan dibersihkannya kotoran pada perangkat keras komputer tidak akan menimbulkan kerusakan yang fatal.
b. Back Up Komputer atau Laptop Secara Rutin
Back up komputer akan mengamankan data-data Anda sehingga tidak hilang atau terhapus oleh gangguan virus. Back up bisa dilakukan setidaknya satu minggu sekali atau setelah menambahkan data baru ke komputer atau laptop Anda. Back up ini cukup mudah karena langkah yang bisa Anda tempuh adalah cukup mengkopi semua data baik di lokal data C, D, ataupun E ke flashdisk, hardisk eksternal, database online layaknya google drive ataupun back up ke komputer lain sementara sebelum mengaturnya kembali ke komputer atau laptop Anda. Melakukan back up secara rutin akan mengamankan data file Anda dan Andapun tidak perlu khawatir akan kehilangan data penting.
c. Hati-hati dalam mengklik sesuatu terlebih untuk kiriman online ataupun alamat mencurigakan di media sosial seperti Facebook, Yahoo Mesengger, Twitter ataupun Blog. Meskipun alamat yang diatwarkan kepada Anda adalah alamat menarik seperti halnya alamat yang berkedok memuat foto selebriti, ajakan undian, games online gratis, video lucu dan unik, serta lain sebagainya, Anda tidak boleh percaya begitu saja dengan hal ini karena bisa jadi malware yang ditujukan kepada Anda adalah link malware palsu menyebar virus.
Pada dasarnya cukup mudah dalam menjaga komputer atau laptop tetap dalam keadaan bersih dari virus. Semua yang berhubungan dengan keamanan komputer atau laptop membutuhkan kehati-hatian, termasuk kehati-hatian dan waspada akan virus penyebab rusaknya perangkat lunak komputer serta hilangnya data penting pada komputer atau laptop.

Rabu, 02 Oktober 2013

Perbedaan Mac OS dengan Windows dan Keunggulannya


Machintosh atau sering disebut juga MacOS adalah sistem operasi yang dibuat oleh Apple Computer yang pada awalnya dirancang khusus untuk komputer dengan mesin machintosh, yaitu mesin komputer yang dirancang  memiliki arsitektur khusus untuk MacOS yang bersifat exclusive dan berlisensi tertutup dan khusus atau terbatas. Sehingga MacOS pada waktu itu tidak kompatibel dengan PC dengan arsitektur x86 yang ada.

Selain itu ada beberapa perbedaan mendasar yang membedakan antara MacOS dengan Ms. Windows sebagai market leader sistem operasi dewasa ini. Perbedaan itu antara lain :

  1. Kernel, MacOS adalah salah satu sistem operasi yang menggunakan kernel dari jenis Mikro Kernel, sedangkan Ms. Windows menggunakan Monolitik kernel. Perbedaan antara Mikro dan Monolitik kernel ialah Kernel monolitik mengintegrasikan banyak fungsi di dalam kernel dan menyediakan lapisan abstraksi perangkat keras secara penuh terhadap perangkat keras yang berada di bawah sistem operasi. Sedangkan Mikrokernel menyediakan sedikit saja dari abstraksi perangkat keras dan menggunakan aplikasi yang berjalan di atasnya—yang disebut dengan server—untuk melakukan beberapa fungsionalitas lainnya. Untuk pembahasan mengenai kernel lebih lanjut akan saya bahas pada postingan selanjutnya.
  2. Jenis Lisensi dan Penginstallan, MacOS pada awalnya adalah sistem operasi embeded atau sistem operasi yang ditanam atau diinstal langsung dari pabrikannya, dan lisensinya exclusive hanya untuk mesin-mesin buatan Apple Computer, seperti Macbook, MacPro PC, iPad, iBook. Sedangkan Ms. Windows kita bisa membeli berbagai jenis lisensi yang disediakan antara lain OEM, FPP (Full Package Program), Pre Installed dan bisa diinstal di mesin PC apa saja asal berarsitektur IBM PC x86 atau x86-64.
  3. Kemampuan Rendering, berkat menggunakan kernel berjenis Mikro Kernel MacOS memiliki performa yang luar biasa dalam masalah rendering dan kemampuan pada grafis yang menakjubkan. Maka tidak salah jika MacOS sering dijadikan pilihan bagi para Grafis Disainer Profesional. Sebagai perbandingan, jika kita melakukan rendering objek 3D pada MacOS dan Windows, maka MacOS akan jauh meninggalkan Windows dalam masalah performa. Tapi satu hal yang disayangkan, meski MacOS memiliki kemampuan luar biasa dalam rendering 3D dan disain grafis, tetapi MacOS tidak familiar dengan Games. Berbeda dengan Windows yang sangat familiar dengan Games.
  4. Keamanan, sudah jelas untuk keamanan MacOS jauh lebih aman dari pasa Windows walaupun MacOS berjalan tanpa Antivirus dan Firewall. Hal ini dikarenakan selain popularitas MacOS yang berbeda jauh dengan windows (pengguna MacOS tidak lebih dari 5% dari pengguna komputer di dunia). Sehingga diasumsikan para hacker dan pembuat virus lebih tertarik membuat malware yang bisa berjalan di Windows daripada di MacOS.
  5. Kehandalan Mengelola Jaringan, dalam masalah ini MacOS harus mengaku kalah dari Windows. Karena ternya MacOS lebih piawai dalam urusan single komputer daripada network komputer.Walau memang MacOS masih bisa terhubung dengan komputer lain via jaringan, tetapi Windows lebih piawai dan handal. Dan yang lebih membedakan lagi Server berbasis Windows jauh lebih powerful dan populer ketimbang MacOS.
  6. Harga, MacOS memiliki harga lisensi yang jauh lebih mahal daripada Windows. Jika kita bandingkan sebuah Notebook yang terinstall Windows 7 Home Edition Original dan spesifikasi standart bisa dibandrol sekitar 5 Juta sampai 7 Juta rupiah, beda halnya dengan MacOS pada MacBook dengan spesifikasi hampir sama bisa dibandrol sekitar 10 juta sampai 13 Juta.
  7. Maintenance, dalam masalah perawatan dan perbaikan jika ada kerusakan MacOS jauh lebih rumit daripada Windows. Dan tidak jarang jika ada kerusakan yang terjadi pada MacOS, hanya bisa diperbaiki oleh perusahaan Apple nya sendiri, atau dengan kata lain kita kirim ke Apple untuk diperbaiki. Dan jarang-jarang ada teknisi rumahan yang menyediakan jasa perbaikan MacOS.
  8. User Interface dan Desktop, untuk UI dan Desktop MacOS lebih bagus juga Multiple Desktop dan lebih menarik daripada Windows walaupun sebenarnya hal itu dikembalikan kepada masalah selera.
  9. Kompabilitas Hardware dan Software, untuk masalah kompabilitas MacOS memiliki dukungan jauh lebih sedikit daripada Windows, hal ini disebabkan dari masalah lisensi exclusive yang digunakan MacOS.
  10. Patch, karena kita sudah faham kalo Windows itu jauh lebih rapuh dalam soal keamanan maka sudah bisa dipastikan jumlah Patch untuk Windows jauh lebih banyak daripada MacOS
Kelebihan yang ditawarkan MacOS :

  1. Memiliki performance yang sangat bagus untuk desain grafis
  2. Memiliki sistem yang jauh lebih stabil
  3. User Interface dan Desktop yang menarik
  4. Memiliki kemampuan multi-tasking dan multiple desktop
  5. Bisa mengenali file dengan format populer ataupun tidak dari sistem operasi lain
  6. File yang dibuat di MacOS bisa dikenali oleh Windows
  7. Lebih aman dari virus malware dan kawan-kawannya
  8. Mudah untuk digunakan
  9. Memiliki dukungan vendor yang jelas

Kekurangan MacOS :

  1. Harga lisensi yang Sangat Mahal
  2. Tidak cocok untuk game dan digunakan Server
  3. Maintenance dan perbaikan jika terjadi kerusakan jauh lebih sulit dan rumit
  4. Hanya cocok untuk Desain Grafis dan Multimedia
  5. Dukungan hardware dan Software jauh lebih sedikit daripada Windows

Versinya MacOS hingga saat ini:
-. Mac OS X Version 10.0: "Cheetah"
-. Mac OS X Version 10.1: "Puma"
-. Mac OS X Version 10.2: "Jaguar"
-. Mac OS X Version 10.3: "Panther"
-. Mac OS X Version 10.4: "Tiger"
-. Mac OS X Version 10.5: "Leopard"
-. Mac OS X Version 10.6: "Snow Leopard"




cukup sekian dulu dari saya, silahkan mampir terus ke Ilmu Baru